KEDATANGAN
BANGSA BELANDA DI INDONESIA
Pada tahun 1595 M, empat kapal Belanda yang dipimpin
Cournelis De Houtman berangkat ke Indonesia. Mereka tiba di Banten pada bulan
Juni 1596 M dan terus bergerak ke Timur menuju Maluku. Armada Cournelis De
Houtman berhasil mengangkut rempah – rempah dalam jumlah yang sangat besar.
Kabar keberhasilan ereka mendapatkan rempah – rempah menyebar dengan cepat ke
seluruh negeri Belanda. Sejak saat itulah pelayaran dagang bangsa Belanda
berdatangan ke Indonesia.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar